PENGETAHUAN SISWA TENTANG KARIR DITINJAU DARI LAYANAN INFORMASI KARIR DAN PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL INSTAGRAM

Mellatika Kurnia Devi, Bernardus Widodo

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan siswa tentang karir ditinjau dari layanan informasi karir dan penggunaan media sosial instagram. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI di SMA St. Bonaventura Madiun tahun 2019/2020 dengan jumlah 58 orang. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh. Data diperoleh dengan menggunakan skala pengetahuan siswa, skala layanan informasi karir dan skala penggunaan media sosial instagram. Hasil pada penelitian hipotesis minor pertama dengan total skor -0,875, ditolak, hipotesis minor kedua dengan total skor 2.746, ditolak, dan hipotesis mayor dengan total skor 45.589.

 

Kata kunci: pengetahuan karir, layanan informasi karir, media sosial instagram

Full Text: 26-37

Refbacks

  • There are currently no refbacks.